Madrasah Aliyah Unggulan Keterampilan di Sulawesi merupakan Madrasah Aliyah Plus Keterampilan yang ditetapkan berdasarkan SK Dirjen Pendis No. 2851 Tahun 2020.

SK Dirjen Pendidikan Islam menetapkan Madrasah Aliyah Plus Keterampilan berdasarkan usulan dari Kanwil Kemenag Provinsi di seluruh Indonesia.



Beberapa Madrasah Aliyah unggulan di pulau Sulawesi ditetapkan sebagai MA Plus Keterampilan. Adapun nama-nama Madrasah tersebut adalah

4 Madrasah Aliyah Unggulan Keterampilan di Gorontalo

Provinsi Gorontalo memiliki 4 MA Plus Keterampilan, 3 madrasah negeri dan 1 madrasah swasta.

Keempat Madrasah Aliyah unggulan keterampilan yaitu

1. MAN 1 Kota Gorontalo

  1. Tata Busana
  2. Tata Boga
  3. Multimedia

2. MAN 1 Kabupaten Pohuwato

  1. Tata Busana
  2. Teknik Otomotif

3. MAN 1 Kabupaten Gorontalo

  1. Tata Busana
  2. Multimedia

4. MA Salafiyah Syafiiyah Pohuwato

  • Teknologi Produksi Hasil Hutan

7 Madrasah Aliyah Plus Keterampilan di Sulawesi Utara

Madrasah Aliyah Plus Keterampilan di Sulawesi Utara berjumlah 7 madrasah terdiri dari 3 negeri dan 4 swasta.

Berikut nama madrasah Aliyah yaitu:

1. MAN 1 Kota Manado

  1. Tata Busana
  2. Tata Boga
  3. Kriya Kayu dan Rotan

2. MAN 1 Bolaang Kota Bolaang Mongondow

  1. Agribisnis Pengolahan Hasil Pertanian
  2. Multimedia

3. MAN 1 Kotamobagu

  1. Multimedia
  2. Tata Busana
  3. Teknik Otomotif

4. MA Darul Istiqamah Kota Manado

  1. Tata Busana
  2. Agribisnis Tanaman Pangan dan Holtikultura

5. MA PKP Kota Manado

  • Multimedia

6. MAS Kyai Modjo Ikhwan Kab. Bolaang Mongondow

  1. Teknik Otomotif
  2. Multimedia

7. MAS Ulul Albab Ayong Kriya Kab. Bolaang Mongondow

  1. Desain dan Produk Kreatif
  2. Multimedia


3 Madrasah Aliyah Plus Keterampilan di Sulawesi Tengah

MAN Plus Keterampilan di Sulawesi Tengah terdiri dari 3 madrasah negeri dan tidak ada madrasah swasta.

Adapun nama madrasah aliyah unggulan keterampilan di Sulawesi Tengah sebagai berikut:

1. MAN 1 Kota Palu

  • Tata Busana
  • Tata Boga
  • Desain Grafika

2. MAN 2 Kota Palu

  1. Tata Busana
  2. Multimedia
  3. Desain Grafika
  4. Agribisnis Pengolahan Hasil Pertanian

3. MAN 1 Parigi Moutong

  1. Agribisnis Pengolahan Hasil Pertanian
  2. Desain Grafika
  3. Multimedia

7 Madrasah Aliyah Plus Keterampilan di Sulawesi Selatan

MAN Plus Keterampilan di Sulawesi Selatan berjumlah 7 madrasah terdiri dari 6 negeri dan 1 swasta.

Adapun nama madrasah aliyah unggulan keterampilan di Sulawesi Selatan adalah

1. MAN 1 Kota Parepare

  1. Tata Busana
  2. Tata Boga
  3. Teknik Pengelasan

2. MAN 1 Bone Kab. Bone

  1. Tata Busana
  2. Teknik Pengelasan

3. MAN Pinrang Kab. Pinrang

  1. Teknik Pengelasan
  2. Tata Busana

4. MAN Kab. Luwu Timur

  1. 1 Agribisnis Pengolahan Hasil Pertanian
  2. Kriya Kayu dan Rotan
  3. Teknik Pengelasan
  4. Tata Busana
  5. Tata Boga

5. MAN Palopo Kab. Palopo

  1. Tata Busana
  2. Agribisnis Pengolahan hasil Pertanian

6. MAN 1 Sinjai Kab. Sinjai

  1. Agribisnis Perikanan
  2. Agribisnis Pengolahan Hasil Pertanian

7. MAS As’adiyah Putri SengkangKab. Wajo

  • Tata Busana

1 Madrasah Aliyah Plus Keterampilan di Sulawesi Barat

Madrasah Aliyah Unggulan Keterampilan di Sulawesi Barat hanya 1 madrasah swasta yaitu

1. MA Teknologi Industri Mandar Kab. Polewali Mandar

  1. Rekayasa Perangkat Lunak
  2. Tata Boga
  3. Perhotelan dan Pariwisata
  4. Perbankan Syariah

Madrasah Unggulan