Madrasah Ibtidaiyah Negeri 14 Al Azhar Asy Syarif Indonesia

yunandracenter.com. Madrasah Ibtidaiyah Negeri atau MIN 14 Al Azhar Asy Syarif Indonesia yang sering disingkat menjadi (MINASI) merupakan madrasah negeri tingkat pendidikan dasar yang menerapkan program kerjasama antara kementerian Agama dan Al Azhar Mesir.

Adapun identitas lengkapnya sebagai berikut:

A. Identitas

Madrasah Ibtidaiyah Negeri 14 Al Azhar Asy Syarif Indonesia
Jl. Mohamad Kafi II No.7, RT.5/RW.5, Srengseng Sawah, Jagakarsa, Kota Jakarta Selatan, DKI Jakarta 12630.

Website : http://www.min-azhar.sch.id/

B. Visi dan Misi

VIsi

Terbentuknya generasi Qurani yang berkarakter, berbudaya tinggi dan berdaya saing global dalam wadah Madrasah Bertaraf Internasional

Misi

  1. Menyelenggarakan dan mengembangkan Sistem Pendidikan Al-Azhar Asy-Syarif Mesirdan Pedidikan Nasional yang berbasis karakter.
  2. Mengembangkan potensi peserta didik dengan ciri khas keunggulan karakter dan penguasaan IPTEK dengan Alquran sebagai basis pembelajaran.
  3. Mengadakan bimbingan dan pembinaan minat, bakat, dan kreativitas siswa dalam rangka menghasilkan sumber daya manusia yang memiliki daya saing global.
  4. Menjunjung tinggi azas profesionalitas, loyalitas, keterbukaan, saling menghormati dan ukhuwah islamiyah.
  5. Melaksanakan pembelajaran aktif, inovatif, kreatif, efektif, dan menyenangkan (PAIKEM) sesuai tuntutan zaman.
  6. Mengembangkan budaya madrasah yang kondusif dan berkarakter yang mencakup nilai-nilai islami, jujur, disiplin, kerja keras, mandiri, dan bertanggung jawab.
  7. Melakukan kerjasama dengan lembaga-lembaga terkait untuk mendukung pencapaian pendidikan berkualitas.

C. Lokasi : Google Map

Baca: 22 Madrasah Ibtidaiyah Negeri (MIN) di DKI Jakarta

7 Komentar

  1. 9278395eeb918c20a19aff3e6e00ee74

    Mohon informasi bisakah terima santri gontor kelas 5

    1. 46adbdecda55f5e78c7ce9709a8585b3
      Author

      MIN Al Azhar Asy Syarif Indonesia (MINASI) setingkat SD, tidak selevel dengan kelas 5 di Gontor.
      Kalo tidak salah, Kelas 5 Gontor sama dengan kelas 2 SMA atau kelas 11.
      Cocoknya di MA Al Azhar Asy Syarif, Tapi MA AL Azhar Asy Syarif tidak menerima pindahan.

    1. 46adbdecda55f5e78c7ce9709a8585b3
      Author

      Tahun Pelajaran 2019-2020 belum dibuka, bisa diikuti terus informasinya di website MIN 14 http://www.min-azhar.sch.id/
      Tahun lalu, Kebijakan Zonasi belum berlaku di Madrasah, jadi Semua anak bisa daftar di madrsah.
      tahun ini masih menunggu kebijakannya, apakah menggunakan sistem zonasi atau tidak.

  2. 1e1b1438ecb26a6e80d40788a02c5ed2

    ASS. ANAK SAYA SANGAT BERMINAT SEKOLAH DI SINI BISAKAH MASUK DENGAN CERTIFIKATE/ JALUR PRESTASI MENGINGAT ANAK TERSEBUT PUNYA PRESTASI DIBIDANG OLAHRAGA? KALAU BISA BAGAIMANA DAN KAPAN BISA MASUKIN DATA. SEKARANG KELAS 6 SD NEGERI.
    TERIMAKASIH

  3. 6a322ee170b5ac2698e282bad4f03db5

    untuk pendaftaran siswa baru kita buka di bulan pebruari.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *