YunandraCenter. Universitas Islam Negeri (UIN) Jakarta membuka 26 program studi jalur Seleksi Nasional Berbasis Prestasi (SNBP) 2025.
SNBP 2026 dikelola oleh Tim SNPMB di bawah Kementerian Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi RI.
Baca: Jadwal Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB) 2025
26 Program Studi UIN Jakarta Jalur SNBP 2025
Di jalur SNBP, UIN Jakarta di tahun ini menawarkan 26 program studi unggulan dari berbagai fakultas. Rinciannya berikut ini:
- Sosial Ekonomi Pertanian/Agribisnis
- Teknik Informatika
- Sistem Informasi
- Matematika
- Biologi
- Kimia
- Fisika
- Kesehatan Masyarakat
- Farmasi
- Ilmu Keperawatan
- Pendidikan Dokter
- Pendidikan Matematika
- Pendidikan Kimia
- Teknik Pertambangan
- Akuntansi
- Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan
- Ilmu Hubungan Internasional
- Ilmu Hukum
- Ilmu Perpustakaan
- Jurnalistik
- Manajemen
- Ilmu Politik
- Kesejahteraan Sosial
- Psikologi
- Sosiologi
- Bahasa dan Sastra Inggris
Profil UIN Jakarta Syarif Hidayatullah

Ingin Meningkatkan Kompetensi Secara Mandiri, Silahkan belajar di madrasahyunandra.com |
Buka |

